Kunjungi TK Bunga Pandan, Bunda Paud Batu Bara Imbau Program Berjalan dengan Amanah

- Penulis Berita

Minggu, 5 Mei 2024 - 21:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATU BARA, RADAR-X.net – Bunda PAUD Kabupaten Batu Bara Raja Arena Sumela bersama jajaran pengurus Pokja PAUD Kabupaten Batu Bara mengunjungi Taman Kanak-kanak Bunga Pandan, Desa Lalang, Kecamatan Medang Deras, Minggu (05/05/2024).

Kunjungan Bunda Paud Sumela disambut dengan tarian persembahan, tarian tor tor Batak dan tari Zapin Melayu oleh siswa-siswi TK Bunga Pandan.

Adapun kunjungan ini bertujuan untuk bersilaturahmi sekaligus mendorong terciptanya layanan Pendidikan Anak Usia Dini yang bagus.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutannya, Bunda Paud Kabupaten Batu Bara Sumela menyampaikan rasa terima kasih dan kebahagiaannya. Karena, bisa secara langsung bertemu untuk bersilaturahmi serta bertatap muka untuk melihat perkembangan pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini.

Bunda Paud Sumela mengimbau
agar dapat menunaikan amanah yang dipercayakan dengan sebaik-baiknya agar program-program kerja yang telah direncanakan dapat dijalankan dengan baik.

“Saya sampaikan bekerjalah dan menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya dan penuh dengan dedikasi. Semoga kelak anak-anak kita, anak-anak Kabupaten Batu Bara tumbuh menjadi anak-anak yang sehat, ceria, cerdas, bersinar, dan berakhlak mulia,” Tutup Bunda Paud Sumela.

Baca Juga:  Bupati Salwa: Defisit Tidak Akan Mengganggu Prioritas Pembangunan Daerah

Sebelum mengakhiri kunjungan, Bunda Paud Kabupaten Batu Bara Raja Arena Sumela memberikan cinderamata kepada kepala sekolah, guru – guru dan siswa-siswi TK Bunga Pandan.

Turut hadir Kabid Pembinaan PAUD dan PNF Rotua Pulungan, Camat Medang Deras, Ketua Pokja Bunda Paud Kabupaten Batu Bara Delita Nursanti.

(Zey)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Penertiban Penghuni Rusunawa Gunung Sari Oleh Satpol PP Pemprov Jatim Berjalan Lancar Walaupun Ada Sedikit Penghalang
Program ALUR Alun-Alun Rakyat, Halaman Depan Kecamatan Lelea Dibangun Rabat Beton
Dugaan Proyek Fiktif Taman Bermain di Desa Sumberwringin, Hasil Investigasi LSM KPK Menguak Kejanggalan
Dukung Peningkatan Kualitas Hidup, Pj. Nizhamul Tinjau Lokasi Ruang Publik
Bahas Dua Ranperda Fraksi PDI Perjuangan Mendukung Dan Segera Dilakukan Pembahasan Lebih Lanjut
LSM KPK Akan Terus Konsisten Cegah Korupsi di Wilayah Pedesaan
Kabupaten Batu Bara Gelar Kick Of Meeting Penyusunan Dokumen RAD TPB/SDGs 2022-2026
Pj. Bupati Batu Bara: Jadikan Hari Raya Paskah Sebagai Penyemangat Untuk Bersatu
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 9 Mei 2024 - 06:59 WIB

Ketua Demokrat Lampung Merapat Ke Hanan

Minggu, 5 Mei 2024 - 13:30 WIB

KPU Bondowoso Sosialisasi Bakal Calon Perseorangan Pilkada 2024

Jumat, 3 Mei 2024 - 21:33 WIB

Bantu Siapkan KTP Untuk Dedek Ray Sebagai Calon Walikota Medan, Mulya Koto Butuh Tokoh Pemuda

Rabu, 1 Mei 2024 - 16:40 WIB

Segera Daftar, Viencent Pastikan Ikut Pilkada Dumai 2024

Jumat, 26 April 2024 - 09:17 WIB

H.A Haris Sonhaji Menjadi Orang Pertama Mengambil Formulir Penjaringan Bacabub

Selasa, 2 April 2024 - 18:12 WIB

Bangun Desa Harus Kreatif Dan Inovatif, Imanudin Sampaikan Hal Ini

Kamis, 28 Maret 2024 - 20:00 WIB

Puan Maharani Akan Berikan Ketua DPR ke Said Abdullah Dan Disiapkan Tiket Capres 2029, Ini Alasannya

Sabtu, 23 Maret 2024 - 03:59 WIB

Ono Surono; PDI P Indramayu Tetap Solid Calonkan Nina Agustina di Pilbup Nanti

Berita Terbaru

Organisasi

Aksi Damai Jurnalis Bondowoso Tolak RUU Penyiaran

Sabtu, 18 Mei 2024 - 18:26 WIB