Temu Relawan Pra Moment Pernikahan Putri Presiden

- Penulis Berita

Kamis, 9 November 2017 - 07:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Temu Relawan Pra Moment Pernikahan Putri Presiden



SURAKARTA, radar-x.net – Moment Pernikahan Putri Presiden RI Ir. H. Jokowidodo Kahiyang Dihadiri Ribuan Relawan Jokowi dan berbagai macam Element diantara Seknas Jokowi, Solmet(Solidaritas Merah Putih) Dan juga yang dikenal Masyarakat Daerah Pendukung Militan Jokowi Yaitu Ormas PROJO pada, Selasa (07/11/2017)

Disamping itu, sebelum acara Midodareni Kahiyang Putri Joko Widodo, Relawan mengadakan Temu Relawan Nasional Bersama Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman RI, Mayjen (Purn) Luhut Binsar panjaitan.

Luhut mengatakan, tetap tertib menghadiri putri presiden, didepan Para Relawan Jokowi, dan Luhut juga memberikan pemahaman tentang bagaimana menghapi Fitnah Politik yang menimbulkan Sara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kepada seluruh Relawan agar tetap semangat mengawal pak Jokowi dalam keberhasilan membangun infastruktur yang merata di seluruh Pelosok Negeri ini dan memenangkan kembali Jokowi sebagi Presiden RI 2019 Mendatang,” ujar  Luhut, yang disambut tepukan tangan para relawan.

Sementara, Herman Hidayat S.Pd, ketua DPC Projo Sampang Madura, saat diwawancarai awak media RADAR-X saat hendak berangkkat menghadiri acara Midodareni Putri Presiden Jokowi di Asrama Haji Donohudan Boyolali dia mengucapkan, “selamat atas pernikahan mbak Kahiyang dan Mas Bobby, semoga Sakinah Mawaddah Warohmah,” ujarnya.

Baca Juga:  Pj. Bupati Mura Resmikan Kegiatan Peluncuran Pekan Imunisasi Nasional 2024

“Kami akan tetap Kawal pak Jokowi sampai titik darah penghabisan.” Tegas Mas Herman. (Variz RM)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dewan Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024, Gunakan Hak Pilih
Pj. Bupati Batu Bara Dorong Pembaharuan Data Lahan dan Pabrik Sawit
Ketum LSM KPK Datangi Polsek Gumuk Mas, Laporan Kliennya Di Tindak Lanjuti
Semarak Jalan Sehat Merdeka Warnai HUT ke-79 di Desa Boro, Tanggulangin
Polda Jatim Berhasil Amankan Tiga Tersangka Curanmor Satu Diantaranya Bersenjata Airsoft Gun
Inspektorat Wajib Copot Petugas Nakal Membackup Project Ilegal Dinas Cipta Karya & Tata Ruang Area Kelapa Gading
Pemkab Murung Raya Gelar Kegiatan Jambore Kader Posyandu 2024
Seorang Janda Diduga Jadi Korban Penipuan Bermodus Asmara: Suami Siri Bawa Kabur Uang Puluhan Juta dan Motor
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 12 September 2024 - 00:27 WIB

Dewan Ajak Masyarakat Sukseskan Pilkada 2024, Gunakan Hak Pilih

Rabu, 11 September 2024 - 22:29 WIB

Pj. Bupati Batu Bara Dorong Pembaharuan Data Lahan dan Pabrik Sawit

Rabu, 11 September 2024 - 15:11 WIB

Ketum LSM KPK Datangi Polsek Gumuk Mas, Laporan Kliennya Di Tindak Lanjuti

Selasa, 10 September 2024 - 17:59 WIB

Semarak Jalan Sehat Merdeka Warnai HUT ke-79 di Desa Boro, Tanggulangin

Selasa, 10 September 2024 - 08:49 WIB

Polda Jatim Berhasil Amankan Tiga Tersangka Curanmor Satu Diantaranya Bersenjata Airsoft Gun

Senin, 9 September 2024 - 20:30 WIB

Pemkab Murung Raya Gelar Kegiatan Jambore Kader Posyandu 2024

Senin, 9 September 2024 - 20:10 WIB

Seorang Janda Diduga Jadi Korban Penipuan Bermodus Asmara: Suami Siri Bawa Kabur Uang Puluhan Juta dan Motor

Senin, 9 September 2024 - 14:52 WIB

Kasus Dugaan Perampasan Terus Bergulir, Kali ini Korban dan Saksi Diperiksa Polres Banyuwangi

Berita Terbaru