“PPKM Darurat”, Polsek Omben Bubarkan Aksi Demo Di Depan Puskesmas Jrangoan

- Penulis Berita

Selasa, 13 Juli 2021 - 01:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, RADAR-X.net – Jajaran polisi sektor (Polsek) Omben satuan polisi resort (Polres) Sampang dengan tegas membubarkan massa yang menggelar aksi demontrasi di depan Puskesmas Jrangoan Omben Sampang Madura.

Pembubaran tersebut dilakukan oleh jajaran Polsek Omben yang dipimpin langsung oleh Ipda Andrik Soejarwanto SH Kapolsek Omben karena diduga keduanya baik dari pendemo maupun dari pihak Puskesmas sudah melakukan negosiasi dengan baik. Senin (12/07/2021).

Berdasarkan pantauan awak media radar-x di lokasi, Ipda Andrik Soejarwanto SH Kapolsek Omben mengajak masyarakat untuk membubarkan diri karena aksi sudah selesai, dan mengajak masyarakat untuk mengikuti petunjuk protokol kesehatan serta memakai masker.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami mohon dengan hormat kepada masyarakat semua untuk membubarkan diri, sekarang masih PPKM Darurat.” Kata Andrik

“Ayo bubar, ingat sekarang PPKM Darurat, jaga ketentraman, jaga kondusifitas, dan Monggo di rumah saja.” Imbuh Andrik.

Mendengar imbauan dan ajakan dari Kapolsek Omben, akhirnya masyarakat dengan sadar membubarkan diri serta damai karena segala tuntutannya akan dipenuhi oleh pihak Puskesmas Jrangoan.

Baca Juga:  Awali Tugas, Wakapolda Jatim Silaturahmi Ke Sejumlah Ponpes Di Kediri

Hingga berita ini diterbitkan, segala persoalan yang selama ini menjadi PR bagi masyarakat akhirnya terjawab, dan pergelaran aksi berjalan damai dan kondusif. (MK/TIM)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dipastikan Mudik Aman, Polres Sampang Lakukan Tes Urine
Kurangi Kemacetan Jelang Malam Takbiran, Polres Pamekasan Rekayasa Lalulintas
Jelang Mudik Lebaran, Polres Pamekasan Lakukan Tes Urine Pada Sopir Angkutan Umum
Satreskrim Polres Mura Lakukan Cek Suhu Dan Kadar BBM Di SPBU
“Ingin Masuk Kepolisian” Polres Pamekasan Buka Peluang Bagi Generasi
Polres Pamekasan Gelar Konferensi Pers, Ungkap Kasus dan Ops Pekat Semeru 2024
Maksimalkan Pelayanan Masyarakat Pada Mudik Lebaran Kapolres Probolinggo Resmikan Pospol Gending
Kapolres Polres Sampang, Pimpin Apel Operasi Ketupat Semeru 2024
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 13 April 2024 - 13:16 WIB

Perumda Tirta Kanjuruan Unit Wagir : Selamat Hari Idul Fitri 1445 H/2024

Sabtu, 6 April 2024 - 16:29 WIB

Ormas Balawangi Apresiasi Polisi yang Larang Penggunaan Battle Sound

Sabtu, 6 April 2024 - 03:14 WIB

Pabdesi Gelar Bukber, Lepaskan Kangen Bersama Sosok Pemimpin Hebat

Rabu, 3 April 2024 - 16:11 WIB

Kapolres Polres Sampang, Pimpin Apel Operasi Ketupat Semeru 2024

Minggu, 31 Maret 2024 - 21:31 WIB

Keluarga Besar Ormas Pemuda Pancasila (PP) PAC Tulangan Sidoarjo Berbagi Takjil

Minggu, 31 Maret 2024 - 21:08 WIB

Progres Dengan Kemenag, AMI dipercaya Sebagai Konsultan Jasa

Rabu, 27 Maret 2024 - 16:18 WIB

KJJ Pamekasan Gelar Safari Ramadhan

Sabtu, 23 Maret 2024 - 15:44 WIB

Tingkatkan Silaturrahmi, Abah Idi Hadiri Undangan PAS untuk Buka Bersama

Berita Terbaru

Berita

Nomer Peneror IWB Akan Dilaporkan ke Pihak Berwajib

Senin, 15 Apr 2024 - 20:32 WIB

Kesehatan

Dipastikan Mudik Aman, Polres Sampang Lakukan Tes Urine

Senin, 15 Apr 2024 - 14:14 WIB