Campuran Semen Proyek Rehabilitasi Irigasi Di Desa Nogosari Diduga Asal-Asalan

- Penulis Berita

Selasa, 22 Mei 2018 - 09:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Campuran Semen Proyek Rehabilitasi Irigasi Di Desa Nogosari Diduga Asal-Asalan

JEMBER, radar-x.net – Tepatnya Rabu (16/05), ada pekerjaan proyek yang pakai anggaran Negara, yakni,  rehabilitasi jaringan irigasi oleh CV Az’ar Hidayah di Dusun Krajan Desa Nogosari Kecamatan Rambipuji Jember Jawa Timur.

Pasalnya, hal itu disayangkan, karena proyek tersebut diduga dikerjakan asal-asalan. Bahkan secara tehnis campuran semen dalam pengerjaan proyek dibawah pengawasan wilayah pengamat pengairan Jenggawah terindikasi ngawur. Dalam membuat campuran, dalam 1 sak semen bisa menghasilkan 12 arco (alat pengangkut dorong).

Selain campuran semen yang terindikasi ngawur, dan tidak sesuai, pengawas dan pelaksana proyek juga tidak terlihat di lokasi pengerjaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara koordinator pengamat pengairan Jenggawah, Toyib saat ditanya volume proyek irigasi di Desa Nogosari mengatakan jika hingga saat ini ia masih belum terima laporan dari pengawas.

“Jika nanti ada pelanggaran dalam pelaksanaan proyek nanti akan kita beri teguran apabila realisasinya tetap tidak pantas, CV bisa kita black list,” ucapnya.

Berdasarkan data yang dihimpun di lapangan dana proyek rehabilitasi jaringan irigasi di Desa Nogosari bersumber dari Dana Alokasi Umum (DAU) dengan anggaran Rp 190.956.000,-. Di papan proyek juga tertulis jika proyek dalam pengawalan dan pengamanan Tim Pengawal dan Pengaman Pemerintah dan Pembangunan Daerah (TP4D) Kejaksaan Negeri Jember. (Sul/Bas/Rul)

Facebook Comments Box

Baca Juga:  Dugaan Pungli Di SMPN 2 Genteng dan SMPN 1 Gambiran Ditindaklanjuti Satgas UPP Banyuwangi

Berita Terkait

“Kabar Duka” Kepala MI.Nahdlatul Athfal Wafat, “Alumni Guru RA.NA” ; Innalillahi Wa Inna Ilaihi Roji’un
Gubernur Jatim Lantik dan Ambil Sumpah Jabatan Serta Serah Terima PJ Bupati Bondowoso
Dugaan Korupsi Dinas Pendidikan Lampung Selatan Dilaporkan Lembaga KAMPUD Ke Kejari Setempat
Oknum Kolektor Berulah Lagi Perampasan Paksa
Naik Penyelidikan, DPP KAMPUD Dukung Kejati Usut Tuntas Dugaan Korupsi Dana Hibah DPPPA Lampung Tenggah
Tim Penilai Kecamatan Terbaik Provsu Lakukan Penilaian di Kecamatan Datuk Tanah Datar
DPRD Gelar Paripurna Persetujuan Bersama Raperda APBD Perubahan 2023
DPRD Mura Akui Keberhasilan Program Pasangan Perdie dan Rejikinnor
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 September 2023 - 17:53 WIB

“Kabar Duka” Kepala MI.Nahdlatul Athfal Wafat, “Alumni Guru RA.NA” ; Innalillahi Wa Inna Ilaihi Roji’un

Senin, 25 September 2023 - 08:03 WIB

Gubernur Jatim Lantik dan Ambil Sumpah Jabatan Serta Serah Terima PJ Bupati Bondowoso

Minggu, 24 September 2023 - 18:07 WIB

Oknum Kolektor Berulah Lagi Perampasan Paksa

Minggu, 24 September 2023 - 10:32 WIB

Naik Penyelidikan, DPP KAMPUD Dukung Kejati Usut Tuntas Dugaan Korupsi Dana Hibah DPPPA Lampung Tenggah

Sabtu, 23 September 2023 - 12:58 WIB

Warga Sampang, Tolak Keras Pelaksanaan Pemilu 2024

Sabtu, 23 September 2023 - 11:15 WIB

DPRD Gelar Paripurna Persetujuan Bersama Raperda APBD Perubahan 2023

Sabtu, 23 September 2023 - 11:04 WIB

DPRD Mura Akui Keberhasilan Program Pasangan Perdie dan Rejikinnor

Kamis, 21 September 2023 - 22:13 WIB

Berharap Syafa’at Baginda Rasul, Tiga Majelis Bersatu

Berita Terbaru

Pemerintahan

PJ Bupati Pamekasan, Gelar Sholawat Bersama

Senin, 25 Sep 2023 - 21:27 WIB

Nasional

Imanudin Minta Peran Pemuda Dalam Revolusi Industri 4.0

Minggu, 24 Sep 2023 - 21:48 WIB