Ika Jhosika |
JEMBER, RADAR-X – Siapa yang tidak mengenal artis yang satu ini, suaranya yang tidak ada duanya dan seringnya muncul dilayar kaca membuat artis Ika Jhosika sangat kental di mata masyarakat Bondowoso, Situbondo, Jember, Jawa Timur pada khususnya.
Artis yang berada di Kec. Botolinggo, Kab. Bondowoso. Kemerduannya suaranya tak usah dirugukan lagi, sehingga di blantika music dangdut tanah air, nama ‘Ika Josika’ sangat dikenal.
Album Ika Jhosika |
Jam terbang di dunia musik dangdut, ika memulai karirnya sejak dari bangku SMP sampai saat ini. Hampir keseluruhan group musik pernah di ikutinya. Suara yang merdu dan power yang kuat membuat ‘Ika’ terkenal di blantara musik dangdut Indonesia.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Berikut Album-Album ‘ Ika Jhosika ‘
Album pertama, Album Pandanwangi, Album lagu Madura, dan Nasional. Lagu oremma (kerrong, Kasta, Careta Lambek, dan duet cintaku telah mati dengan arrengger Fendik Kawentar.
Album yang kedua, ‘The Best’ Ika Josika, Madura Jawa Nasional (MADU JANA).
Dibalik albumnya yang kian ‘booming’ dan semakin digemari masyarakat, kini Ika Jhosika sedang me louncingkan group musik sendiri yang diberi nama ” Dewa Record Musik “. Semakin melambungnya namanya tidak membuat Ika selesai disitu saja, Ika tetap ikhtiar untuk selalu mengasah talentanya menampilkan yang terbaik untuk pecinta musik dangdut tanah air.
Disaat ditemui media ini, Ika memaparkan sedikit tentang pengalamannya, “yang jelas jatuh bangun perjalanan saya mas, namun saya tidak mudah menyerah begitu saja saya tetap berusa mengasah kemapuan saya hingga sampai saat ini. Tidak bisa dipungkiri juga, suksesnya saya saat ini atas dukungan kuat dari sang suami, satu ucapan buat suami saya, “I Love You” papa, semoga tetap sehat selalu, mama akan bekerja yang terbaik untuk keluarga dan masyarakat sebagai pecinta musik dangdut.” Cetusnya saat ditemui di kediamannya. (Jn)