“Team Babel 007” Menggalang Dana Untuk Penderita Kurang Mampu

- Penulis Berita

Senin, 19 Maret 2018 - 01:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

"Team Babel 007" Menggalang Dana Untuk Penderita Kurang Mampu

PANGKALPINANG, radar-x.net – Beberapa Komunitas dan beberapa Organisasi yang tergabung dalam “Team Babel 007”, mengadakan aksi penggalangan dana untuk seorang pasien kurang mampu di daerah desa Ranggung, Kecamatan Payung Pessel, Bangka Belitung, pada Sabtu (17/03/2018).

Komunitas yang menggalang dana tersebut diantaranya ; Komunitas Jelajah Malam Bangka Belitung, Lembaga Peduli Rakyat Indonesia (LP-RI), Anak Bangsa Sejati (ABS), Generasi Anti Narkotika Nasional (GANN) Bangka Belitung, Ikatan Wartawan Online (IWO) Bangka Belitung, dan Aliansi Jurnalis Online Indonesia (AJO Indonesia) Bangka Belitung.

“Aksi Penggalangan Dana Buat Pasien yang mengidap Tumor Tulang yang bernama Emi Lestari (15), asal Desa Ranggung kecamatan Payung Basel, yang akan dilaksanakan Pada Hari Sabtu Pukul 14.30 S/d 17.00 dan besok mulai Minggu 18 Maret 2018 pukul 13.00 S/d 17.00, Lokasi Perempatan Sudirman (Lampu Merah Ramayana) serta Perempatan Semabung,” ungkap Evan Satriady yang didampingi Saudara Revan Selaku Komandan Komunitas kepada Awak media Saat diminta keterangan di tempat diadakan aksi ini.

“Kami atas Nama Komunitas Jelajah Malam Sangat berterima kasih kepada para dermawan yang sudah menyisihkan sedikit rezeki nya untuk membantu adek kita ini (Emi Lestari). Mohon Maaf atas terganggu ya kenyamanan dalam Perjalanan Anda,” Lanjut Evan.

Sementara itu Revan juga mengucapkan terima kasih kepada rekan-rekan walaupun hari ini hujan mengguyur dengan deras nya, tapi rekan-rekan tidak surut untuk turun ke jalan. “Hanya ini yang bisa kita lakukan untuk membantu sesama kita,” tandasnya.

Revan menambahkan, besok kita mungkin akan mengadakan aksi di 2 tempat, yaitu perempatan Ramayana dan Perempatan Semabung.
“Inshaa Allah besok hasil memuaskan dan kami akan langsung ke desa Ranggung (rumah Emi Lestari) untuk mengantar hasil penggalangan dana ini. Mohon do’a dan Dukungan semuanya.” Harapnya. (Team)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Dugaan Korupsi Dinas Pendidikan Lampung Selatan Dilaporkan Lembaga KAMPUD Ke Kejari Setempat
Oknum Kolektor Berulah Lagi Perampasan Paksa
Naik Penyelidikan, DPP KAMPUD Dukung Kejati Usut Tuntas Dugaan Korupsi Dana Hibah DPPPA Lampung Tenggah
DPRD Gelar Paripurna Persetujuan Bersama Raperda APBD Perubahan 2023
DPRD Mura Akui Keberhasilan Program Pasangan Perdie dan Rejikinnor
Berharap Syafa’at Baginda Rasul, Tiga Majelis Bersatu
DPRD Tulungagung Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Ranperda APBD Tahun Anggaran 2024
Program PJU DE-KAT (Desa Kabeh Terang) Seluruh Plosok Desa, Target Bupati Indramayu
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 September 2023 - 11:04 WIB

DPRD Mura Akui Keberhasilan Program Pasangan Perdie dan Rejikinnor

Kamis, 21 September 2023 - 20:52 WIB

Program PJU DE-KAT (Desa Kabeh Terang) Seluruh Plosok Desa, Target Bupati Indramayu

Kamis, 21 September 2023 - 09:22 WIB

Bupati Resmikan Balai Pengujian Kendaraan Bermotor Dishub Mura

Kamis, 21 September 2023 - 07:56 WIB

Bupati Resmikan Tiga Gedung Pendukung RSUD Puruk Cahu 

Selasa, 19 September 2023 - 21:31 WIB

Pemdes Sumpoi Salurkan BLT-DD Tahap III 2023 Kepada 50 KPM

Selasa, 19 September 2023 - 09:46 WIB

Dinas Perikanan Peternakan dan Satpol PP MoU Data Kependudukan Bersama Disdukcapil

Selasa, 19 September 2023 - 09:32 WIB

Bunda PAUD Batu Bara Buka Sosialisasi Literasi Digital PAUD

Senin, 18 September 2023 - 20:32 WIB

Desa Olung Ulu, Bangun Rumah Tumbuh dan Pagar

Berita Terbaru

Nasional

Imanudin Minta Peran Pemuda Dalam Revolusi Industri 4.0

Minggu, 24 Sep 2023 - 21:48 WIB

Organisasi

Radar-X Bersinergi Dengan Pemuda Pancasila Surabaya

Minggu, 24 Sep 2023 - 21:28 WIB

Berita

Oknum Kolektor Berulah Lagi Perampasan Paksa

Minggu, 24 Sep 2023 - 18:07 WIB