Pengasuh Ponpes Darul Ulum Gersempal Sampang, Para Undangan Diminta Mengikuti Petunjuk Prokes

- Penulis Berita

Sabtu, 25 Juli 2020 - 07:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, radar-x.net – KH. Syafi’uddin Abd. Wahid pengasuh Pondok Pesantren Darul Ulum Gersempal Omben Sampang Jawa Timur, berharap kepada semua undangan dan simpatisan yang hadir di acara haflatul imtihan dan haul thoriqoh an-naqsabandiyah Gersempal yang di gelar sejak 24 – 26 Juli 2020, harus mengikuti petunjuk Pemerintah dan Protokol kesehatan (Prokes) Covid-19.

Semuanya harus mengikuti petunjuk Pemerintah dan Protokol kesehatan (Prokes) Covid-19 demi menyelamatkan diri kita sendiri dan orang lain, serta membantu Pemerintah dalam menangani pencegahan menularnya wabah Corona Virus Desease 2019. Dan memang seharusnya, kita menjaga kesehatan diri sendiri dan orang lain, apalagi terhadap penyakit atau wabah yang rentan penularannya.

Hal itu disampaikan oleh KH. Syafi’uddin Abd. Wahid di Aula utama Pondok Pesantren Darul Ulum Gersempal saat acara evaluasi panitia dan cecking terakhir kelengkapan panitia pada minggu 12/07/2020.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tidak hanya itu, pihaknya berharap kepada semua panitia pelaksana haflatul imtihan dan haul thoriqoh supaya menjadi contoh dan ikhlas dalam bekerja.

Baca Juga:  VIRAL..! Video Kecaman oleh KH Syafi'uddin Abd. Wahid Peristiwa Penusukan Terhadap Wiranto

“Kami berharap semoga para panitia bisa bekerjasama dan sama-sama bekerja demi suksenya acara,” harap KH. Syafi panggilan sehari-harinya pengasuh Ponpes Darul Ulum Gersempal. (MK)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kemeriahan Parade Musik Tradisional Madura, Menjadi Pemikat Warga Sampang
“Ramadhan Kareem”, Anggota Polsek Pakong Sempatkan Ngaji Saat Patroli
Pementasan Teater Dan Pameran Photo Pertunjukan, Memperingati Hari Teater Sedunia (HATEDU) 2024
Owner Warkop KOPID Bersama Lesbumi Gelar Syiar dan Syair Songsong Lailatul Qodar
Kemeriahan Gelar Ruah Desa Kludan Dengan Gema Sholawat dan Pengajian
Ketua DPD LSM KPK N Jakarta: Marhaban Ya Ramadhan, Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1445 H
Keluarga Besar IWB: Marhaban ya Ramadhan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1445 H
Pj. Nizhamul Harap Pesta Tapai Menjadi Peluang Promosi Tradisi Masyarakat Pesisir Batu Bara
Berita ini 49 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 18 April 2024 - 14:45 WIB

Kemeriahan Parade Musik Tradisional Madura, Menjadi Pemikat Warga Sampang

Rabu, 17 April 2024 - 18:18 WIB

Tim Gabungan Siap Amankan Parade Daol, Apel Dipimpin Langsung Kapolres Sampang

Senin, 11 Desember 2023 - 00:01 WIB

Semarak Malam Puncak HUT Ke-17 Batu Bara Hadirkan Artis Ibu Kota

Minggu, 10 Desember 2023 - 23:51 WIB

Duet Bupati Zahir Ruri Republik Pukau Penonton Nyala Handphone Dalam Gelap

Jumat, 17 November 2023 - 07:28 WIB

Ny. Maya Zahir Tampil di Sumut Fashion Week

Minggu, 12 November 2023 - 12:44 WIB

Pasar Malam Omben Telah dibuka, Ketua Karang Taruna Berharap Situasi tetap Aman dan Kondusif

Sabtu, 11 November 2023 - 20:18 WIB

Antusias Masyarakat Murung Raya Ikut Turnamen Domino

Sabtu, 11 November 2023 - 16:57 WIB

Heryus Apresiasi Turnamen Domino Murung Raya

Berita Terbaru