Kades Napo Laok Raih Juara Satu Lomba Program Kampung PHBS

- Penulis Berita

Senin, 20 November 2017 - 15:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kades Napo Laok Raih Juara Satu Lomba Program Kampung PHBS



SAMPANG, radar-x.net – Perjuangan panjang yang dijalani kepala desa Napo Laok Kecamatan Omben Kabupaten Sampang, Abd. Basit S.Ag, membuahkan hasil maksimal dan memuaskan.

Pasalnya, perlombaan kebersihan kampung se Kabupaten Sampang yang digelar oleh Dinas Kesehatan (DINKES) Kabupaten Sampang, sejak delapan bulan terakhir diraih oleh kampung Somber desa Napo Laok Kecamatan Omben Kabupaten Sampang. Dalam acara tasyakuran dan penyerahan tropi dan Piagam serta uang pembinaan kepada Kades Napo Laok Abd. Basit, oleh kepala dinas kesehatan Kabupaten Sampang Firman Pria Abadi, di halaman Kantor Kepala Desa Napo Laok, Senin (20/11/2017).

Firman Pria Abadi kepala dinas kesehatan Kabupaten Sampang dalam sambutannya menyampaikan apresiasi yang sangat luar biasa kepada peraih juara satu, lomba kampung PHBS se-kabupaten Sampang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Firman juga mengucapkan banyak terima kasih, dan ajungkan jempol kepada kepala Puskesmas Jrangoan Zahruddin, selaku Pembina dari Kampung PHBS.

Hal senada disampaikan oleh kelapa Puskesmas Jrangoan Zahruddin, menurutnya kepala dan desa Napo Laok pantas dibina dan diikut sertakan sebagai peserta Kampung PHBS.

Baca Juga:  Ratusan Personel Polres Bondowoso Laksanakan Pengamanan Dan Pengawalan Giat Konvoi Harlah NU

“Karena selain kepala desanya mengerti program serta desanya indah, hasilnya betul-betul tidak mengecewakan sehingga menyabet juara satu se Kabupaten Sampang.” Ungkapnya.

Sementara kepala desa Napo Laok Abd. Basit S.Ag, melalui Satuqi Fadli dalam sambutannya menyampaikan bahwa, pihaknya siap melanjutkan program yang diterapkan oleh tim Puskesmas Jrangoan. Ia juga mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak dan lapisan masyarakat yang sudah membantu untuk mensukseskan lomba kampung PHBS.

“Karena berkat kerjasama TIM Kesehatan dan masyarakat program kampung PHBS bisa kita raih dengan sukses.” Jelas Satuqi. (Makmun)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Supriadi Usup Melepas Calon Jemaah Haji Dari Kecamatan ke Tanah Suci
Dewan Dukung Pemerintah Tingkatkan Upaya Pencegahan Stunting di 2024
Penertiban Penghuni Rusunawa Gunung Sari Oleh Satpol PP Pemprov Jatim Berjalan Lancar Walaupun Ada Sedikit Penghalang
Program ALUR Alun-Alun Rakyat, Halaman Depan Kecamatan Lelea Dibangun Rabat Beton
Polres Murung Raya Terima Kunjungan Bid Propam Polda Kalteng
Pj Bupati Mura Terima Kunjungan Studi Banding Universitas Palangka Raya
Imanudin Apresiasi Pecatur Muda Asal Mura Raih Prestasi di Ajang Kasparov Chess Junior Turnamen 2024
Dewan Apresiasi Pelatihan dan Sertifikasi Petugas Keselamatan dan Kesehatan Kerja PUPR
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 9 Mei 2024 - 06:59 WIB

Ketua Demokrat Lampung Merapat Ke Hanan

Minggu, 5 Mei 2024 - 13:30 WIB

KPU Bondowoso Sosialisasi Bakal Calon Perseorangan Pilkada 2024

Jumat, 3 Mei 2024 - 21:33 WIB

Bantu Siapkan KTP Untuk Dedek Ray Sebagai Calon Walikota Medan, Mulya Koto Butuh Tokoh Pemuda

Rabu, 1 Mei 2024 - 16:40 WIB

Segera Daftar, Viencent Pastikan Ikut Pilkada Dumai 2024

Jumat, 26 April 2024 - 09:17 WIB

H.A Haris Sonhaji Menjadi Orang Pertama Mengambil Formulir Penjaringan Bacabub

Selasa, 2 April 2024 - 18:12 WIB

Bangun Desa Harus Kreatif Dan Inovatif, Imanudin Sampaikan Hal Ini

Kamis, 28 Maret 2024 - 20:00 WIB

Puan Maharani Akan Berikan Ketua DPR ke Said Abdullah Dan Disiapkan Tiket Capres 2029, Ini Alasannya

Sabtu, 23 Maret 2024 - 03:59 WIB

Ono Surono; PDI P Indramayu Tetap Solid Calonkan Nina Agustina di Pilbup Nanti

Berita Terbaru

Organisasi

Aksi Damai Jurnalis Bondowoso Tolak RUU Penyiaran

Sabtu, 18 Mei 2024 - 18:26 WIB