LBH KPK N Kawal Sharing Provite Masyarakat Perkebunan dan Perumda Kahyangan Jember

- Penulis Berita

Jumat, 23 Februari 2024 - 15:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JEMBER, RADAR-X.net – Perusahaan Umum Daerah (PERUMDA) Perkebunan Kahyangan Kabupaten Jember, Jl. Gajahmada no. 245 Kaliwates kidul, Kecamatan Kaliwates, Jember Jawa Timur, berdasarkan Perda no. 2 Tahun 2022, Resmi disahkan sejak 19 Mei 2022, yang sebelumnya Perusahaan Daerah Perkebunan (PDP) Kahyangan Jember, berdiri sejak 12 Februari 1969.

Kini, Jum’at (23/02/2024) pukul 09.00 Pagi, bertempat di Perumda Kahyangan, Masyarakat Perkebunan didampingi LBH KPK Nusantara guna mengklarifikasi terkait Sharing Provite atau kerjasama kemitraan, berkontributive, Adaptif dan Solutif.

Perumda Kahyangan adalah BUMD Kabupaten Jember yang bergerak di sektor Perkebunan dengan Komoditi Utama Karet dan Kopi. Namun pembahasan kini mengenai Tebang bersama kemitraan dengan pihak lelang, dimana pihak perumda dan ADM akan memberikan kebijakannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pasti, nanti akan kami pertemukan secara terbuka mengenai lelang antara kemitraan dan ADM,” kata Direktur Produksi.

Direktur Produksi Mohammad Izmaul Haqi, selaku Pemasaran dan Pengembangan Perumda Perkebunan Kahyangan Jember memberikan kebijakan terkait lokasi – lokasi Afdeling yang bakal nantinya juga dilelang sesuai pertemuan akan datang.

Baca Juga:  Komunitas Hidroponik Jember (KOHJE) Menggeliat, Tingkatkan Ekonomi Masyarakat

(Nn)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bangun Sinergitas, Pembina dan Penasehat PUSPINDO Audiensi Dengan Menparekraf RI
DPR RI Minta BUMN Perkebunan Bantu Bahan Baku Industri Plywood
Audiensi PT MAI dan Masyarakat Perkebunan Di Ruang Direksi Perumda Kahyangan Jember
Cabang Ramai Jaya Kini Hadir di Kota Jember
Dugaan Ilegalnya Tanah Kavling di Desa Dasri Penegak Perda Tutup Mata
Dewan Minta Pemda Evaluasi Perusahaan Kurang Berkontribusi Pada Masyarakat
Produk UMKM Hadir 24 – 26 November 2023 di Lombok Epicentrum Mall
Dewan Harapkan Investor Perhatikan Tenaga Kerja Lokal
Berita ini 136 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 Juli 2024 - 06:21 WIB

Bukan Isapan Jempol, DPP MPSU RDP kan Dugaan Kecurangan Pemilihan Calon Kepling 13 Dan Dugaan Identitas Ganda Kepling 13

Sabtu, 27 Juli 2024 - 00:22 WIB

Dukung Pengembangan Kopi dan Kakao, DPRD Mura Siap Anggarkan Pembelian Bibit

Jumat, 26 Juli 2024 - 19:29 WIB

Polda Jatim Tetapkan 13 Oknum Pendekar PSHT Jember Sebagai Tersangka Pengeroyokan Polisi saat Patroli

Jumat, 26 Juli 2024 - 18:26 WIB

Dirjen Bina Adwil Luncurkan Buku tentang IKN dan Tata Kelola Kota

Rabu, 24 Juli 2024 - 22:52 WIB

Ditresnarkoba Berhasil Ungkap Narkotika Jenis Shabu 6 KG Di Dalam Boneka

Rabu, 24 Juli 2024 - 08:54 WIB

Terbakarnya Km MINA SUMITRA Di Perairan Karimun , 13 Kru ABK Selamat

Selasa, 23 Juli 2024 - 19:59 WIB

PJ Bupati Hermon Membuka MTQ Ke-X Tingkat Kabupaten di Kecamatan Permata Intan

Selasa, 23 Juli 2024 - 03:14 WIB

Tahun Baru Islam Ribuan Peserta Ramaikan Pawai Akbar di Murung Raya

Berita Terbaru

Pemerintahan

Pj. Bupati Heri Sambut 2.624 Mahasiswa UINSU KKN di Batu Bara

Jumat, 26 Jul 2024 - 20:33 WIB